Install Gnome-Shell in Linux Ubuntu 10.04

| Coment

Untuk Instalasi Gnome-Shell pada Linux Ubuntu 10.04 sangatlah mudah. Silahkan buka Terminal / Console kesayangan anda masing-masing, silahkan meng-update repo jika dirasa belum di-update dengan cara ketikkan : $ sudo apt-get update
kemudian install Gnome-Shell dengan perintah : $ sudo apt-get install gnome-shell
tunggu sampai instalasi selesai.

kemudian ketikkan : $ gconf-editor
pada konfigurasi masuk pada desktop >> gnome >> session >> requirement_componen. ganti value pada window manager menjadi gnome-shell.
kemudian masuk applet system >> preference >> startup aplication klik Add, pada comand isi dengan gnome-shell --replace.

silahkn Logout linux anda dan rasakan sensasi Gnome-Shell.

ini Penampakan Gnome-Shell di linux saya >>



Share this article :
 
Copyright © 2011. Linux & OpenSource - All Rights Reserved
Support : NdamarKangingan | The Braders | Mas Template